Review Materi ke 6 di hari pertama

Nama: Hanifah Nur Rahma Fadhila

Kelompok 15

Fakultas Keperawatan dan Kebidanan

Prodi S1 Keperawatan

Resume materi ke 6 dengan tema Mahasiswa Unusa Berintelektual dengan anti kekerasan seksual, anti perundungan menjadi remaja asyik tanpa usik yang disampaikan oleh Hafid Algristian, dr., Sp.KJ - Unusa RSI Jemursari



Sebagai manusia kita harus memiliki sikap empati. 

Macam-macam bullying:

- Fisik: menghalangi, menyandung, mendorong, dan memukul.

- Verbal: panggilan merendahkan, teriak, mengolok, dan ejek fisik.

- Sosial: pengucilan atau tidak ditemani.

- Cyber-bully: di dunia digital, komentar negative, akun anonym, dan merendahkan.

- Seksual: menyebar foto, mengintip, dan mengambil foto diam-diam.

Karena kurangnya empati, lemahnya pengawasan, dan merasa beda maka bullying itu dapat terjadi. Ada 4 posisi dalam bullying yaitu pelaku, penonton, korban, dan penolong.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Resume Materi Mata Kuliah Komunikasi Dasar Keperawatan

Kota Lama Surabaya

Resume Materi